DPRD Kampar Gelar Sidang Paripurna Penyampaian LKPJ Bupati Kampar Tahun 2018

  • Bagikan
Ketua DPRD Kampar, Ahmad Fikri SAg menerima LKPJ Bupati Kampar
1557181Ketua DPRD Kampar, Ahmad Fikri SAg menerima LKPJ Bupati Kampar
Bupati Kampar yang diwakili Sekda, Drs H Yusri saat menyampaikan LKPJ Bupati Kampar tahun 2018
Anggota dewan Kampar saat menyanyikan lagu kebangsaan
Aggota DPRD Kampar, Agus Candra, Harsono, Fahmil dan Diski saat mengikuti sidang paripurna
Fraksi Golkar menyerahkan pembahasannya ke Ketua DPRD Kampar
Fraksi PAN menyerahkan hasil pembahasannya kepada Ketua DPRD Kampar
Anggota DPRD Kampar, Repol SAg, Ramadhan dan Zulfan Azmi saat mengikuti paripurna
KAMPAR -(riaudetil.com)- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kampar menggelar Rapat Paripurna Penyampaian LKPJ Bupati Kampar Tahun 2018 di ruang paripurna Gedung DPRD Kampar, Senin sore (22/4/2019).
Ketua DPRD Kampar, Ahmad Fikri, SAg memimpin langsung rapat paripurna dan juga penyampaian hasil Reses masa Sidang Pertama tahun 2019 yang dimulai sekitar pukul 17.30 WIB. Sementara itu, Bupati Kampar, Catur Sugeng Susanto, SH yang diwakili Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kampar, Drs Yusri MSi.
Dalam laporannya, Yusri menyampaikan LKPJ ini merupakan kewajiban konsitusi. APBD tahun 2018 setelah perubahan ditetapkan lebih kurang sebesar Rp 2,3 triliun lebih dengan realisasi lebih kurang Rp 2,3 triliun lebih. Dimana hal tersebut sesuai denga realisasinya pertama dari PAD lebih kurang Rp 232,8 milyar lebih.
Pantauan riaudetil.com, rapat paripurna Penyampaian LKPJ Bupati Kampar 2018 selesai pukul 18.00 wib dan rapat paripurna Penyampaian hasil Reses masa Sidang Pertama tahun 2019 dilanjutkan pukul 19.00 WIB.
Selain anggaran, pemda kampar juga telah melaksanakan kerjasama dengan pihak Hukum kerjasama Kejakasaan dan Kepolisian Daerah Kampar tentang APIP dan APH, kerjasama dengan Kemendes serta Anggaran Dana Desa (ADD) dengan jumlah lebih kurang Rp 122 milyar lebih,” tutup Yusri”. (Galery)
DPRD Kampar, Ahmad Fikri SAg menerima LKPJ Bupati Kampar
Bupati Kampar yang diwakili Sekda, Drs H Yusri saat menyampaikan LKPJ Bupati Kampar tahun 2018
Anggota dewan Kampar saat menyanyikan lagu kebangsaan
Aggota DPRD Kampar, Agus Candra, Harsono, Fahmil dan Diski saat mengikuti sidang paripurna

 

Fraksi Golkar menyerahkan pembahasannya ke Ketua DPRD Kampar
Fraksi PAN menyerahkan hasil pembahasannya kepada Ketua DPRD Kampar
Anggota DPRD Kampar, Repol SAg, Ramadhan dan Zulfan Azmi saat mengikuti paripurna

  • Bagikan